Edukasi Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Anorganik menjadi Produk Ramah Lingkungan Ecobrick di Desa Jayamukti, Cikarang Pusat

Erwika Dhora Jati, Nisa Nurhidayanti, Dhonny Suwazan, Nico Halomoan, Fitri Rezeki

Abstract


Kesadaran tentang pengelolaan sampah rumah tangga di Indonesia menjadi salah satu persoalan mendesak dan memerlukan perhatian lebih. Khususnya di daerah padat penduduk, sampah rumah tangga perlu dikelola lebih bijaksana untuk meminimalisir pencemaran lingkungan yang sebagian besar berasal dari sampah rumah tangga. Edukasi tentang pengelolaan sampah anorganik rumah tangga dilakukan di Desa Jayamukti, Cikarang Pusat, yang merupakan daerah padat penduduk. Pengabdian yang dilakukan bertujuan untuk memberikan edukasi kepada masyarakat tentang pengelolaan sampah anorganik rumah tangga melalui pembuatan ecobrick, produk ramah lingkungan yang dapat mengurangi dampak negatif sampah plastik. Metode yang digunakan dalam pengabdian ini meliputi sosialisasi mengenai dampak sampah anorganik, simulasi sederhana pembuatan ecobrick, dan sesi saran dan tanggapan terhadap edukasi yang telah disampaikan. Terdapat hal-hal positif yang dicatat dalam pelaksanaan pengabdian ini, antara lain peningkatan kesadaran lingkungan warga terkait pengolahan sampah menjadi produk ekonomis dan ketrampilan baru untuk warga RW 007 di Desa Jayamukti Kecamatan Cikarang Pusat.


Full Text:

PDF

References


Apriyani A, Putri MM, Wibowo SY. 2020. Pemanfaatan sampah plastik menjadi ecobrick. Masy Berdaya dan Inov. 1(1):48–50. doi:10.33292/mayadani.v1i1.11.

Badan Pusat Statistik. (2024) Kecamatan Cikarang Pusat dalam Angka 2023. Badan Pusat StatistikKecamatan Cikarang Pusat.

Duratussania FD, Halimatussa’diyah D, Alpian Y. 2024. Menumbuhkan Budaya Hidup Bersih Siswa dengan Memanfaatkan Media Ecobrick di Sekolah Dasar. El-Mujtama J Pengabdi Masyarakat .4(3):517–523. doi:10.47467/elmujtama.v4i3.1644.

Goel S. 2024. Advances in Solid and Hazardous Waste Management. Springer International Publishing AG. https://books.google.co.id/books?id=JmUIEQAAQBAJ.

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan. (2023). Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional.

Lumbantobing VE, Laili Fitria, Sutrisno H. 2023. Analisis Potensi Nilai Ekonomi Sampah Plastik. JAlwatzikhoebillah Kaji Islam Pendidikan, Ekon Hum. 9(1):251–262. doi:10.37567/alwatzikhoebillah.v9i1.1663.

Malik, I.B.I., Suparta, W., Dewancker, B. J. (2019). A Study of Population Density in DevelopingCountries. Geographia Technica. Vol. 14. Special Issue. 201-212.

Permatasari S, Putri F, Hutagalung GTM, Rizal I, Innayah I, Tusa R, Nasywa S, Shatilla SS, Natanael T. 2024. Disaster Prevention from the Use of Plastic Waste with Ecobrick Project in Buluh Nipis Village 54 Disaster Prevention from the Use of Plastic Waste with Ecobrick Project in Buluh Nipis Village , Permatasari , S ., Putri , F ., Hutagulung , G . TM ., Riz.

Rahmi R, Ramadhani DS, Maisarah, Qadri L, Amin F, Husnita, Sajim, Syifaurrahma, Fakhriah N,Husaini F. 2022. Pengolahan Sampah Plastik Menjadi Ecobrick (Bangku) Sebagai Solusi Pencemaran Lingkungan Di Alue Lhok, Kecamatan Bubon, Aceh Barat. Meuseuraya - J PengabdiMasy. 1(1):19–29. doi:10.47498/meuseuraya.v1i1.1045.

Rimiene, V. (2002). Assessing and Developing Students’ Critical Thinking. Journal of Psychology Learning and Teaching, 2(1), 17.




DOI: http://dx.doi.org/10.36465/jupemas.v5i2.1435

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Erwika Dhora Jati

 
RJI Main logo

Publisher :
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)
Universitas Bakti Tunas Husada
Jl. Letjen Mashudi No. 20, Kota Tasikmalaya
Telp : 0265-334740
Fax : 0265-327224
Email: lppm_jupemas@universitas-bth.ac.id


slot online slot gacor slot