PENILAIAN STATUS GIZI IBU HAMIL
Abstract
Stunting merupakan masalah kekurangan gizi secara kronis. Oleh karena itu kekurangan gizi bukan hanya kekurangan zat nutrient setelah bayi lahir tetapi bisa disebabkan karena kekurangan gizi sejak pertumbuhan dalam Rahim, Dengan demikian maka pemantauan status gizi selama kehamilan merupakan suatu keniscayaan yang harus dilaksanakan agar permasalah yang terkait dengan gizi ibu hamil dapat segera ditangani. Kegiatan pengabdian kepada Masyarakat inu bertujuan untuk melakukan penilaian status gizi ]ibu hamil, Metode yang dilaksanakan yaitu pemeriksaan LiLA, menghitung kenaikan berat badan , pemeriksaan hemoglobin, anamnesis dan pemeriksaan fisik. Peserta kegiatan ini berjumlah 30 orang. Hasil yang didapatkan dari kegiatan ini Berdasarkan hasil pengukuran LiLA Sebagian besar ibu hamil mempunyai status gizi baik dengan peningkatan berat badan Sebagian besar dalam batas normal (sesuai dengan usia kehamilan) tetapi sebagain besar mengalami anemia yaitu sebanyak 17 orang (57%) yang ditunjang dengan keluhan yang disampaikan oleh ibu dan hasil pemeriksaan fisik.
Kata Kunci: Ibu Hamil, IMT, LiLA, Status Gizi
Full Text:
PDFReferences
Alfarisi, R., Nurmalasari, Y., & Nabilla, S. (2019). Status Gizi Ibu Hamil Dapat Menyebabkan Kejadian Stunting Pada Balita, Jurnal Kebidanan (Vol. 5, Issue 3).
Dewi, R., Evrianasari, N., Yuviska, I. A., Rejo, P. K., & Pesawaran, K. (2020). Kadar Hb,Lila Dan Berat Badan Ibu Saat Hamil Berisiko Terhadap Kejadian Stunting Pada Anak Usia 1-3 Tahun. Jurnal Kebidanan (Vol. 6, Issue 1).
Ris Natalia, J. (2020). Pengaruh Obesitas dalam Kehamilan Terhadap Berat Badan Janin. Medula, (Vol. 10).
Arisman (2009) Gizi dalam Daur Kehidupan. Cetakan IV. Jakarta: EGC.
Komalasari,dkk. (2020) Faktor-faktor Penyebab Kejadian Stunting pada Balita, Jurnal Majalah Kesehatan Indonesia, Vol. 1 No. 2
Kusnandar.V,B. (2022). 10 Provinsi dengan Angka Stunting Tertinggi Nasional Tahun 2021 di akses dari https://databoks.katadata.co.id/datapublish/
Najoan, J.A. & Manampiring, A.E., (2011) Hubungan Tingkat Sosial Ekonomi dengan KEK pada Ibu Hamil di Kelurahan Kombos Barat Kecamatan Singkil Kota Manado. Jurnal Kesehatan. Vol. 2.
Open Data Kota Tasikmalaya (2022) Jumlah Balita Stunting tahun 2021, diakses dari https://data.tasikmalayakota.go.id/
Proverawati, Siti Asfuah (2009) Buku Ajar Gizi Untuk Kebidanan. Jakarta: Nuha Medika.
Sayogo, S., (2007) Gizi Ibu Hamil. Jakarta: FKUI.
Supariasa (2012) Pendidikan dan Konsultasi Gizi. Jakarta: EGC.
Tristayani, dkk. (2020). Hubungan Faktor Ibu dengan Kejadian Stunding, Jurnal Maternitas Aisyah, Vol. 1 No. 3
DOI: http://dx.doi.org/10.36465/jupemas.v5i1.1287
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2024 Enok Nurliawati
Publisher :
Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)
Universitas Bakti Tunas Husada
Jl. Letjen Mashudi No. 20, Kota Tasikmalaya
Telp : 0265-334740
Fax : 0265-327224
Email: lppm_jupemas@universitas-bth.ac.id