PENDAMPINGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA (IRT) KERUPUK UDANG MELALUI PENINGKATAN PRODUKSI
DOI:
https://doi.org/10.36465/jupemas.v6i2.1776Keywords:
Kata Kunci: Industri Rumah Tangga (IRT); Peningkatan Produksi; Kerupuk Udang;Abstract
Permasalahan produksi kerupuk udang yang dihasilkan mitra IRT tidak mampu memproduksi dalam jumlah besar, hal ini disebabkan antara lain karena pada aspek produksi yang masih sederhana dan tidak mempunyai alat-alat otomatis untuk menunjang produksi. Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Pemula ini bertujuan untuk mendampingi tim mitra meningkatkan kapasitas produksi agar mempunyai P-IRT dan Sertifikasi Halal pada olahan kerupuk udang. Metode yang digunakan adalah sosialisasi menggunakan media power point. Tahapan kegiatan dimulai dari sosilasisasi, pendampingan mitra terkait pengajuan P-IRT dan Sertifikasi Halal, pemberian alat-alat produksi dan monitoring dan evaluasi. Hasil menunjukkan sebelum dilakukan pemberian alat-alat produksi mitra IRT hanya mampu memproduksi kerupuk udang 15 Kg/hari dan setelah dilakukan pemberian alat-alat produksi mitra IRT mampu memproduksi kerupuk udang 22,5 Kg/hari dengan tingkat keberhasilan meningkat 50% dan mampu mendampingi tim mitra mempunyai P-IRT serta Sertifikasi Halal pada olahan kerupuk udang. Kesimpulan Kegiatan Pemberdayaan Masyarakat Pemula ini mampu meningkatkan kapasitas produksi tim mitra sebesar 50% dan mampu mendampingi tim mitra mempunyai P-IRT dan Sertifikasi Halal pada olahan kerupuk udang.
Kata Kunci: Industri Rumah Tangga (IRT); Peningkatan Produksi; Kerupuk Udang;
References
Fuad, M., Iranawati F., Nurdiani. 2019. Peningkatan Produksi dan Pengembangan Industri Rumah Tangga (IRT) Ikan Asap Di Desa Banyu Urip Ujung Pangkah Gresik. Jurnal Pengabdian Masyarakat J-DINAMIKA. Vol.4, No.1.
https://www.dispar.tanahlautkab.go.id/pariwisata/detail/pantai-tanjung-dewa
Perdana, D., Choifin, M., Ngibad, K., M. Rivaldo, A., Basyori,I., Hakim, L. 2022. PENINGKATAN KAPASITAS PRODUKSI PADA UMKM KERUPUK MENGGUNAKAN TEKNOLOGI. INTEGRITAS : Jurnal Pengabdian Vol 6 No 1.
Ma’mun, H.,Mukhtar,A.,Androva.A., Burhanudin,A., Naufal,GK., Malik.M.2024. PKM Increases Production Of Crackers “Kerupuk Fantasy” Through The Engineering Of Cracker Oven Machines In Kecamatan Pedurungan, Kota Semarang. IRA Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat (IRAJPKM) Vol. 2, No. 2, 2024, pp. 35-42. https://doi.org/10.56862/irajpkm.v2i2.123.
Ekawati,Y.,Oktiarso.,Nugroho,DP.2024. Peningkatan Kapasitas Produksi Kerupuk Samiler Melalui Penerapan Mesin Pemarut Singkong pada IKM Keripik di Kecamatan Ngantang Kabupaten Malang. Abdimas Galuh Volume 6, Nomor 2, 2070-2083.
Sumarto, Suparmi, Arief, H. 2024. Peningkatan Kualitas Produksi Kerupuk Ikan Menggunakan Rumah Pengering Inovatif Sinar Matahari pada UMKM "Cik Delly" Rupat Utara Kabupaten Bengkalis. Volume 5, Issue 2. Journal of Rural and Urban Community Empowerment.
Wulandari,SA., Sucipto,A., Hasanah,Q.,Slamet,A.H.H.2024. PENINGKATAN DAYA SAING PRODUK KERUPUK RAMBAK DI UD IKABA MELALUI PELATIHAN MODERNISASI TEKNOLOGI PRODUKSI. Communnity Development Journal. Vol.5 No. 6 Tahun 2024, Hal. 10690-10694
Nurdin,S.,, Sutoko.,Fayeldi,T.,,Dinnullah, R.N.I.2025. Peningkatan Produksi Melalui Mesin Pengiris Adonan Kerupuk, Pengemasan dan Pemasaran UKM Kerupuk Bawang. Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 3, No. 1.
Ponidi.,Ariani,B.,Haryanti, T. 2022. UMKM Kerupuk Pasir Dalam Upaya Peningkatan Produksi dan Penjualan Dengan Modernisasi Peralatan Penggorengan. Humanism JUrnal Pengabdian Masyarakat http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/HMN







